Tarum
KD. Tarum (Indigofera tinctoria) salah satu tanaman dari genus Indigofera penghasil warna biru yang khas. Tarum digunakan orang Ammatoa di Kajang, Bulukumba, Sulawesi Selatan untuk mewarnai benang menjadi biru kelam, sebagai bahan tenun menjadi kain untuk baju, sarung, dan penutup kepala.
Tanaman jenis perdu ini, daunnya difermentasi untuk menghasilkan pewarna biru indigotin digunakan dalam skala industri tekstil, untuk denim dan batik. Denim merupakan nama lain untuk kain jeans sedangkan batik merupakan budaya mewarnai kain untuk menghasilkan pola atau motif tertentu■
Komentar
Posting Komentar